Analisis Pengaruh Pelayanan Jasa Service Sepeda Motor Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada BengkelAstra Motor Plaju Palembang
Abstract
Abstrak : Untuk menganalisis pengaruh pelayanan jasa service terhadap kepuasan
pelanggan, Penulis menggunakan alat analisis regresi linear sederhana untuk mengetahui
apakah ada pengaruh Pelayanan Jasa Service terhadap kinerja Pegawai pada PT. ASTRA
MOTOR PALEMBANG dan hasil perhitungan diperoleh sebagai berikut : v = 4.124 +
0.774X. Persamaan regresi ini dapat disimpulkan bahwa nilai a sebesar 4.124 dimana apabila
perusahaan tidak melaksanakan Pelayanan Jasa Service maka kinerja sebesar 4.124
sedangkan nilai b sebesar 0.774 menjelaskan bahwa Pelayanan Jasa Service berpengaruh
positif terhadap kinerja Pegawai, nilai tersebut menjelaskan jika perusahaan mengadakan
Pelayanan Jasa Service yang baik maka kinerja Pegawai akan meningkat sebesar 77.4 %.
Menurut hasil perhitungan uji-t (tes koefesien korelasi) diperoleh variabel Pelayanan Jasa
Service sebesar 12.863 sedangkan nilai t-tabel sebesar 2,560 Maka Ho ditolak sedangkan
Ha diterima ini berarti terdapat pengaruh yang nyata antara Pelayanan Jasa Service terhadap
kinerja Pegawai pada PT. ASTRA MOTOR PALEMBANG.
Kata Kunci: Pelayanan Jasa,Kinerja,Kepuasan pelanggan
Full Text:
PDF (Indonesian)DOI: http://dx.doi.org/10.52333%2Fdestek.v2i2.11
Refbacks
- There are currently no refbacks.
p.ISSN:2303-212X
e.ISSN:2503-5398